Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 30 Dibuka, Simak Syarat dan Cara Daftarnya

- 22 Mei 2022, 10:30 WIB
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 30 Dibuka
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 30 Dibuka /Instagram/@prakerja.go.id

BeritaSampang.com – Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 30 telah dibuka kemarin pada hari Sabtu 21 Mei 2022.

Bagi peserta yang belum lolos di gelombang sebelumnya, bisa mendaftar di gelombang 30.

Pendaftaran Kartu Prakerja dilakukan secara online melalui situs resmi Prakerja di laman www.prakerja.go.id.

Baca Juga: Eks Inter Milan, Pasquale Rocco Resmi Bergabung Jadi Asisten Pelatih Thomas Doll di Persija

Kartu Prakerja adalah program pengembangan kompetensi kerja dan kewirausahaan. Bantuan biaya pelatihan diberikan untuk meningkatkan kompetensi kerja.

Syarat mendaftar.

  1. WNI berusia 18 tahun ke atas.
  2. Tidak sedang menempuh pendidikan formal.
  3. Sedang mencari kerja, pekerja/buruh yang terkena PHK, atau pekerja/buruh yang membutuhkan peningkatan kompetisi kerja, seperti bekerja yang dirumahkan dan pekerja bukan penerima upah, termasuk pelaku usaha mikro & kecil.
  4. Bukan penerima bantuan sosial lain nya selama pandemic covid-19.
  5. Bukan Pejabat Negara, Pimpinan dan Anggota DPRD, ASN, Prajurit TNI, Anggota Polri, Kepala Desa dan perangkat desa dan Direksi/Komisaris/Dewan Pengawas pada BUMN atau BUMD.
  6. Maksimal 2 NIK dalam 1 KK yang menjadi Penerima Kartu Parkerja.

Baca Juga: Hasil Sea Games 2021 Badminton, All Indonesian Final Tercipta dari Perwakilan Ganda Putra

Baca Juga: Horoskop Harian Zodiak Pisces Hari Ini, Minggu 22 Mei 2022: Hari Ini Ada Masalah Dengan Kesehatanmu

Cara membuat akun prakerja.

Halaman:

Editor: Imron Basuki Rahmat

Sumber: www.prakerja.go.id


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x