Tafsir Ibnu Katsir Ayat ke-77 Surah Ali 'Imran Disertai dengan Terjemahannya

- 16 November 2021, 16:00 WIB
Bacaan surat Ali Imran ayat 26 dan 27, Arab beserta terjemahannya
Bacaan surat Ali Imran ayat 26 dan 27, Arab beserta terjemahannya /Pexels / Alena Darmel

BeritaSampang.com - Ayat pertama sampai ayat ke delapan puluh tiga dari surat ini diturun kan berkenaan dengan utusan Najran yang datang pada tahun kesembilan Hijrah. Mengenai masalah ini, insya Allah akan dijelaskan pada penafsiran ayat mubahalah (do'a saling melaknat).

Ayat Ke-77 surah Ali 'Imron:

(إِنَّ ٱلَّذِینَ یَشۡتَرُونَ بِعَهۡدِ ٱللَّهِ وَأَیۡمَـٰنِهِمۡ ثَمَنࣰا قَلِیلًا أُو۟لَـٰۤىِٕكَ لَا خَلَـٰقَ لَهُمۡ فِی ٱلۡـَٔاخِرَةِ وَلَا یُكَلِّمُهُمُ ٱللَّهُ وَلَا یَنظُرُ إِلَیۡهِمۡ یَوۡمَ ٱلۡقِیَـٰمَةِ وَلَا یُزَكِّیهِمۡ وَلَهُمۡ عَذَابٌ أَلِیمࣱ) (اٰل عمران : ٧٧)

"Sesungguhnya orang-orang yang menukar janji (nya dengan) Allah dan sum pah-sumpah mereka dengan harga yang sedikit, mereka itu tidak mendapat bahagian (pahala) di akhirat, dan Allah tidak akan berkata-kata dengan mereka dan tidak akan melihat kepada mereka pada hari Kiamat dan tidak (pula) akan mensucikan mereka. Bagi mereka adzab yang pedih." (QS. 3:77)

Baca Juga: Tafsir Ibnu Katsir Ayat ke-75 dan 76 Surah Ali 'Imran Disertai dengan Terjemahannya

Allah berfirman, sesungguhnya orang-orang yang menukar janji mereka kepada Allah untuk mengikuti Muhammad, menyebutkan sifatnya kepada manusia, dan menjelaskan ihwalnya, serta menukar sumpah-sumpah dusta mereka yang keji dengan harga yang sedikit dan murah, berupa kesenangan duniawi yang fana ini, maka

( أُو۟لَـٰۤىِٕكَ لَا خَلَـٰقَ لَهُمۡ فِی ٱلۡـَٔاخِرَةِ )

"Mereka itu tidak mendapat bagian (pahala) di akhirat."

Maksudnya, mereka tidak memperoleh bagian pahala di akhirat kelak Dan

Halaman:

Editor: Solehoddin

Sumber: Tafsir Ibnu Katsir


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini