Buah-buahan Dalam Al-Qur'an Dan Kandungan Serta Khasiatnya Bagi Kesehatan

- 8 Desember 2021, 09:42 WIB
Ilustrasi buah-buahan.
Ilustrasi buah-buahan. /Pexels.com/Magda Ehlers

BeritaSampang.com - Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman dalam Qur'an Surah Al-Baqarah Ayat 25

وَبَشِّرِ الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا وَ عَمِلُوا الصّٰلِحٰتِ اَنَّ لَهُمْ جَنّٰتٍ تَجْرِيْ مِنْ تَحْتِهَا الْاَ نْهٰرُ ۗ كُلَّمَا رُزِقُوْا مِنْهَا مِنْ ثَمَرَةٍ رِّزْقًا ۙ قَا لُوْا هٰذَا الَّذِيْ رُزِقْنَا مِنْ قَبْلُ وَاُ تُوْا بِهٖ مُتَشَا بِهًا ۗ وَلَهُمْ فِيْهَاۤ اَزْوَا جٌ مُّطَهَّرَةٌ ۙ وَّهُمْ فِيْهَا خٰلِدُوْنَ

wa basysyirillaziina aamanuu wa 'amilush-shoolihaati anna lahum jannaating tajrii ming tahtihal-an-haar, kullamaa ruziquu min-haa ming samarotir rizqong qooluu haazallazii ruziqnaa ming qoblu wa utuu bihii mutasyaabihaa, wa lahum fiihaaa azwaajum muthohharotuw wa hum fiihaa khooliduun

"Dan sampaikanlah kabar gembira kepada orang-orang yang beriman dan berbuat kebajikan, bahwa untuk mereka (disediakan) surga-surga yang mengalir di bawahnya sungai-sungai. Setiap kali mereka diberi rezeki buah-buahan dari surga, mereka berkata, "Inilah rezeki yang diberikan kepada kami dahulu." Mereka telah diberi (buah-buahan) yang serupa. Dan di sana mereka (memperoleh) pasangan-pasangan yang suci. Mereka kekal di dalamnya."
(QS. Al-Baqarah 2: Ayat 25)

Baca Juga: Manfaat Hujan Bagi Kesehatan Berikut Cara Memanfaatkan Hujan Sesuai Ajaran Rasulullah

* BUAH-BUAHAN DALAM AL-QUR'AN DAN KHASIATNYA*

Didalam Al-Qur'an disebutkan bahwa banyak jenis buah yang berkhasiat, diantaranya pisang, anggur, dan delima.

Dalam Foods & Food Production Encyclopedia, Considine menjelaskan bahwa

1. Pisang mengandung 75% air, 1,3% protein, dan 0,6 lemak, serta bermanfaat untuk penyembuhan demam, gangguan pencernaan, dan kejang-kejang

Halaman:

Editor: Solehoddin


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x