Pengaruh Dzikir Pada Kesehatan Baik Rohani Maupun Jasmani

- 11 Desember 2021, 09:59 WIB
Bacaan zikir di pagi hari. /PIXABAY
Bacaan zikir di pagi hari. /PIXABAY /

Saat berzikir dengan khusyuk, seseorang akan mengalami penyadaran dan perubahan kondisi psikologis yang lebih baik.

Dalam hadist yang diriwayatkan oleh Imam Al Baihaqi, zikir adalah obat pembersih jiwa dan termasuk amalan yang menjauhkan diri dari azab Allah Swt., (Ahmad bin Al Husain Al Baihaqi, Ad Da'awat Al-Kabir).***

Halaman:

Editor: Solehoddin


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah