Azab Allah Swt. atas Kaum Nabi Luth a.s.; Qur'an Surah Al-Hijr Ayat 74.

- 25 Desember 2021, 11:38 WIB
Ilustrasi api neraka.
Ilustrasi api neraka. /freepik.com/@starline

 

BeritaSampang.com - QUR'AN ASY-SYIFAA' (SYAMIL QUR'AN)
Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman dalam Qur'an Surah Al-Hijr Ayat 74

فَجَعَلْنَا عَا لِيـَهَا سَا فِلَهَا وَ اَمْطَرْنَا عَلَيْهِمْ حِجَا رَةً مِّنْ سِجِّيْلٍ 
fa ja'alnaa 'aaliyahaa saafilahaa wa amthornaa 'alaihim hijaarotam ming sijjiil

"maka Kami jungkir balikkan (negeri itu) dan Kami hujani mereka dengan batu dari tanah yang keras."
(QS. Al-Hijr 15: Ayat 74)

Baca Juga: Menangkal Sifat Putus Asa; Qur'an Surah Al-Hijr Ayat 56


*Azab Allah Swt. atas Kaum Nabi Luth a.s.*

Allah Swt. menurunkan azab terhadap kaum Nabi Luth a.s. karena dosa besar yang mereka perbuat, yaitu homoseksual.

Dalam Tafsiir Al-Qur'an Al 'Azhiim, Ibnu Katsir menyebutkan bahwa Allah Swt. menurunkan azab kepada kaum Nabi Luth a.s. pada waktu matahari terbit.

Baca Juga: Pintu-pintu Neraka dan Golongannya; Qur'an Surah Al-Hijr Ayat 44

Allah Swt. membalikkan kampung halaman mereka lalu menghujani mereka dengan bebatuan dari neraka.

Pada setiap batu tersebut sudah tertulis nama orang yang akan ditimpanya sehingga tidak ada satu pun yang lolos dari seazab-Nya tersebut.

Sumber: Qur'an Asy-Syfaa' (Syamil Qur'an) Hafalan Terjamah & Tajwid berwarna metode tikrar dilengkapi dengan materi-materi kesehatan menurut Islam.***

Baca Juga: Angin berperan penting dalam membantu perkembangan makhluk hidup; Qur'an Surah Al-Hijr Ayat 22.

Editor: Solehoddin


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini