Inilah Tingkatan Puasa Sunah Paling Tinggi Menurut Penjelasan Ustadz Abdul Somad

- 26 Januari 2022, 03:44 WIB
Ustadz Abdul Somad (UAS) kendarai mobil mewah ketika mendatangi subuh akbar di Masjid Mujahidin Pontianak, Kalimantan Barat.
Ustadz Abdul Somad (UAS) kendarai mobil mewah ketika mendatangi subuh akbar di Masjid Mujahidin Pontianak, Kalimantan Barat. /Instagram @ustadzabdulsomad_official/

BeritaSampang.com - Selain puasa di bulan Ramadhan yang wajib dilakukan oleh setiap muslim selama tidak berhalangan, ada juga puasa sunah yang juga dianjurkan dikerjakan.

Namun ternyata, puasa sunah juga memiliki tingkatan sendiri.

Kali ini Ustadz Abdul Somad (UAS) menjelaskan mengenai tingakatan puasa sunah tertinggi. Simaklah penjelasan berikut.

Baca Juga: Ketahuilah Tanda Ini, Berarti Kita Sedang Dikuasai Setan, Penjelasan Ustadz Adi Hidayat

Dikutip BeritaSampang com dari laman PortalJember com berjudul "Luar Biasa jika Bisa Melaksanakan Puasa Paling Tinggi Ini, Hanya 2 Orang yang Mampu Kata Ustadz Abdul Somad".

Puasa ada yang wajib dan ada juga yang sunnah, namun tujuannya adalah untuk meningkatkan ketakwaan dan keimanan kepada Allah SWT.

Ada berbagai jenis puasa yang dibedakan berdasarkan waktu dan tujuannya atau niat.

Namun ada jenis puasa yang jarang diketahui dan waktunya tidak terbatas seperti puasa lainnya dan ini disebut yang paling tinggi.

Dalam berpuasa manusia akan dididik untuk betul-betul takut kepada Allah, oleh sebab itulah kita dianjurkan untuk puasa.

Halaman:

Editor: Solehoddin

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah