Mana Yang Harus didahulukan Dalam Bersedekah, Penjelasan Buya Yahya

- 9 Agustus 2022, 21:44 WIB
Mendahulukan orang yang bersedekah/
Mendahulukan orang yang bersedekah/ /YouTube/Al-Bahjah TV/

BeritaSampang.com - Sedekah adalah salah satu perbuatan yang Allah SWT cintai.

Melalui amalan sedekah kita tentu akan mendapatkan banyak manfaat bagi diri sendiri.

Dalam islam menyarankan agar dahulukan orang terdekat yang tidak mampu untuk memberikan sedekah.

Baca Juga: Kerjakan Amalan Sederhana Ini Untuk Menutup Dosa-Dosa Masa Lalu, Ustadz Adi Hidayat

Seperti dilansir BeritaSampang.com dari kanal YouTube Al-Bahjah TV, Buya Yahya menjelaskan terkait sedekah.

Sedekah itu adalah mengamalkan perbuatan baik.

“Kalau kita menyantuni anak yatim namanya sedekah, ngasih bibi kita sedekah, sedekah itu berbuat baik,” kata Buya

Sedekah memiliki 2 kategori yakni sedekah wajib dan sedekah sunnah.

Baca Juga: Satu Amalan yang Dapat Mengangkat Derajat Keluarga, Begini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat

Sedekah wajib adalah zakat.

Halaman:

Editor: Nurul Azizah

Sumber: YouTube Al - Bahjah TV


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini