7 Makanan Penyebab Kulit Berminyak

- 25 Mei 2022, 15:12 WIB
Makanan penyebab kulit berminyak/
Makanan penyebab kulit berminyak/ /pexels/cottonbro/

BeritaSampang.com – Kelenjar minyak dalam kulit sebenarnya bermanfaat untuk menjaga kulit tidak kering dan tetap lembab.

Kulit yang berminyak disebabkan produksi minyak atau sebum di wajah yang berlebihan.

Apabila kelenjar minyak diproduksi secara berlebihan maka membuat kulit tidak sehat dan mudah untuk tumbuhnya jerawat dan komedo.

Selain dari makanan, kulit berminyak dapat disebabkan oleh hormon yang tidak seimbang, genetik atau keturunan, stres atau perawatan kulit yang salah.

Baca Juga: 6 Manfaat Lemon Untuk Tubuh, Membantu Mengurangi Berat Badan

Terdapat beberapa makanan tertentu yang membuat kulit mengeluarkan minyak berlebih, diantaranya;

1. Makanan tinggi garam

Makanan tinggi garam menyebabkan produksi minyak berlebih. Garam mengandung natrium yang akan menarik air, membuat kulit kering dan menyebabkan dehidrasi.

Oleh sebab itu, saat kulit kering produksi kelenjar keringat akan semakin banyak dan akan semakin banyak pula minyak yang dikeluarkan.

2. Tepung terigu

Halaman:

Editor: Nurul Azizah

Sumber: Youtobe Saddam Ismail


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah