Keutamaan Ayat Pertama Surah Al-Fatihah 'Basmalah' Disertai Dalil-dalil Al-Qur'an dan Hadits

- 5 November 2021, 15:00 WIB
Ilustrasi tulisan Bismillah dalam bentuk aksara arab dengan dan tanpa harakat yang bisa di-copy lengkap dengan artinya.
Ilustrasi tulisan Bismillah dalam bentuk aksara arab dengan dan tanpa harakat yang bisa di-copy lengkap dengan artinya. /freepik.com/freepik

Dengan demikian, semua nama-nama yang baik itu menjadi sifat-Nya.

Dalam kitab shahih al-Bukhari dan Muslim diriwayatkan dari Abu Hurairah bahwa Rasulullah telah bersabda:

إن لله تسعة وتسعين إسما، مائة إلا واحدا من أحصاها دخل الجنة.

"Sesungguhnya Allah mempunyai 99 (sembilan puluh sembilan) nama, seratus kurang satu, barangsiapa yang dapat menguasainya, maka ia akan masuk Surga."

Baca Juga: Surat Al-Baqarah Ayat 133 Lengkap dengan Terjemah dan Tafsirnya

Mengenai daftar nama yang sesuai dengan jumlah bilangan ini diterang kan dalam hadits yang diriwayatkan at-Tirmidzi dan Ibnu Majah.

Namun, antara kedua riwayat itu terdapat perbedaan tambahan dan pengurangan.

Nama Allah merupakan nama yang tidak diberikan kepada siapa pun selain diri-Nya, yang Mahasuci dan Mahatinggi.

Baca Juga: Jangan Panjatkan Doa Saat Sujud Pada Waktu Berjamaah! Syekh Ali Jaber: Dapat Membatalkan Sholat

Oleh karena itu, dalam bahasa Arab tidak diketahui dari kata apa nama-Nya itu berasal.

Halaman:

Editor: Solehoddin

Sumber: Tafsir Ibnu Katsir


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah