Jaminan Allah Swt., Agar Terhindar Dari Kematian yang Buruk. Penjelasan Buya Yahya

- 12 Januari 2022, 12:00 WIB
Jaminan Allah Swt., Agar Terhindar Dari Kematian yang Buruk. Penjelasan Buya Yahya
Jaminan Allah Swt., Agar Terhindar Dari Kematian yang Buruk. Penjelasan Buya Yahya /Foto hasil dari tangkapan layar facebook fans buya yahya /

 

BeritaSampang.com - Orang munafik adalah orang yang tidak peduli terhadap ibadah.

Mereka tidak berharap pahala jika mengerjakannya, tidak takut akan siksaan Allah Swt. jika meninggalkannya.

 Aktivitas sehat Rasulullah saw. di antaranya mandi pagi, shalat shubuh berjamaah, berjalan ke pasar, makan, minum, dan tidur.

Baca Juga: Percayalah, Allah Swt., Akan Selalu Mengingat Orang Ini, Penjelasan Ust. Adi Hidayat

Setiap aktivitas, termasuk beribadah, dijalani Rasulullah saw. dengan sempurna.

bangun pada waktu shubuh sangat berpengaruh bagi kinerja otak dan otot.

Ketika akan shalat shubuh, kita dituntut bangun pagi-pagi sekali sehingga bisa menghirup udara yang masih segar dan sangat baik untuk kebugaran dan kesehatan.

Selain itu, Imam Abu Dawud dan At Tirmizi meriwayatkan bahwa Rasulullah saw. bersabda,

Baca Juga: Hati-Hati Ada Dosa yang Tidak Akan Diampuni Oleh Allah Swt, Penjelasan Syekh Ali Jaber

"Sampaikanlah berita gembira kepada orang-orang yang berjalan pada saat gelap (shubuh) menuju masjid dengan cahaya yang sempurna pada hari Kiamat."

Pada ulasan kali ini Buya Yabya menjelaskan tentang Shalat Paling Berat Bagi Orang Munafik.

Seperti dilansir BeritaSampang.com dari kanal Youtube AMD Arief Media Dakwah November 2021, berikut penjelasannya.

Baca Juga: Ulama Malikiyah dan Sebagian Syafi'iyah Boleh Meminang Sindiran Terhadap Wanita Talak Ba'in Sughra

Halaman:

Editor: Solehoddin


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini