Waspadai Flu Singapura pada Anak-Anak, Kenali Gejala dan Pengobatannya

- 23 Mei 2022, 12:59 WIB
Waspadai Flu Singapura pada Anak-Anak, Kenali Gejala dan Pengobatannya
Waspadai Flu Singapura pada Anak-Anak, Kenali Gejala dan Pengobatannya /Pexels/Andrea Piacquaido

BeritaSampang.com – Akhir-akhir ini Flu Singapura ramai menjadi perbincangan khalayak.

Penyakit Flu Singapura adalah salah satu penyakit flu yang menyerang anak-anak dan flu ini sangat menular.

Flu singapura dalam istilah medis disebut Hand, Foot, Mouth Disease (HFMD) atau penyakit kaki, tangan dan mulut.

Baca Juga: Kenali Faktor Risiko Kanker Usus Besar, Penyakit yang Sempat Menyerang Eks Jubir Covid-19 Ahmad Yurianto

Flu singapura sebabkan oleh virus dari genus Enterovirus.

Pada umumnya penyakit flu Singapura menyerang pada anak yang masih berusia di bawah 5 tahun, meski tidak menutup kemungkinan penyakit ini juga menyerang orang dewasa.

Kebanyakan anak memiliki gejala ringan selama 7 sampai 10 hari. Gejala tersebut meliputi :

Baca Juga: Solusi Permasalahan Jiwa yang Terkandung dalam QS. Al-Ma'arij Ayat 22-23 Menurut Mufassir

1. Demam

Halaman:

Editor: Imron Basuki Rahmat

Sumber: Centers for Disease Control (CDC)


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini