Resep Masakan Ala Thailand 'Tom Yum Spagetti' Gurih dan Segar!

- 20 Juni 2022, 19:18 WIB
Resep Masakan Ala Thailand 'Tom Yum Spagetti' Gurih dan Segar!/
Resep Masakan Ala Thailand 'Tom Yum Spagetti' Gurih dan Segar!/ /Tangkap Layar Youtube/Devina Hermawan /

BeritaSampang.com - Tom Yum kadang-kadang disebut tom yam atau dom yam, sup yang berasal dari Thailand. Sup ini merupakan salah satu makanan Thailand yang terkenal.

Di Thailand, tom yum biasanya dibuat dengan udang (tom yum goong), ayam (tom yum gai), ikan (tom yum pla), atau makanan laut yang dicampur (tom yum talay atau tom yum po taek) dan jamur.

Seperti dilansir BeritaSampang.com dari Kanal Youtube Devina Hermawan berjudul, "Gurih Segar! Resep TOM YUM SPAGHETTI"

Baca Juga: Resep Spaghetti Rose, Creamy dan Gurih!

Resep Tom Yum Spaghetti (untuk 2-3 porsi)

Bahan:

• Spaghetti

• 200-300 gr udang

• 3 siung bawang putih 5 siung bawang merah

• 5 lembar daun jeruk

Halaman:

Editor: Nurul Azizah

Sumber: Youtube Devina Hermawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini