Resep Membuat 'Roti Panggang Saus Kapal Api Krim Cafe' Hidangan Sarapan Keluarga

- 24 Juli 2022, 20:58 WIB
Resep Membuat 'Roti Panggang Saus Kapal Api Krim Cafe' Hidangan Sarapan Keluarga
Resep Membuat 'Roti Panggang Saus Kapal Api Krim Cafe' Hidangan Sarapan Keluarga /

BeritaSampang.com - Roti panggang atau yang baru-baru baru ini dikenal dengan toast umumnya dimakan dengan olesan mentega atau margarin, dan bahan olesan dengan rasa dasar manis, contohnya selai atau jelly.

Dibeberapa wilayah, ada juga yang menggunakan olesan dengan rasa gurih seperti selai kacang dan ekstrak ragi yang juga populer.

Ketika dioles mentega, roti panggang juga dapat disajikan sebagai pendamping hidangan gurih, terutama sup atau semur, atau ditaburi atasnya dengan bahan-bahan yang lebih sehat seperti telur atau kacang panggang sebagai makanan ringan. Roti panggang adalah menu sarapan umum.

Baca Juga: Resep Membuat 'Mie Tomat' 2 Varian Masakan Kuah dan Goreng

Pada zaman modern ini, roti panggang umumnya dimakan bersama mentega atau margarin yang dioleskan di atasnya, dan juga bisa disajikan dengan selai, bahan olesan lain, atau bahan taburan/ topping selain dari mentega.

Kali ini saya akan membagikan resep membuat toas yang super garing dan creamy yang manis, simak bahan-bahan dan cara buatnya ya.

Seperti dilansir BeritaSampang.com dari Kanal Youtube Devina Hermawan berjudul, "Resep French Toast with Coffee Custard (untuk 3 porsi)

Bahan:

Baca Juga: Pahamilah Ilmu Agama Secara Mendalam 'Katakan Saya Tidak Tahu Jika Tidak Tahu'

Halaman:

Editor: Nurul Azizah

Sumber: YouTube Devina Hermawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini