Berikut Adalah Beberapa Hal yang Harus di Perhatikan dan Harus di Persiapan untuk Menyambut Lebaran Idul Fitri

- 24 April 2022, 22:00 WIB
Berikut Adalah Beberapa Hal yang Harus di Perhatikan dan Harus di Persiapan untuk Menyambut Lebaran Idul Fitri
Berikut Adalah Beberapa Hal yang Harus di Perhatikan dan Harus di Persiapan untuk Menyambut Lebaran Idul Fitri /Twibbonize.com/Abdur Rofik

 

BeritaSampang.com - Ajang kumpul keluarga tentu tidak dilakukan setiap hari karena sebagain keluarga tinggal di berbagai daerah.

Maka dari itu, hari raya Idul Fitri mejadi momentum yang sangat tepat untuk saling bersilaturahmi angat kelurga, tetangga, dan teman.

Antusiasme menyambut hari raya Idul Fitri sangatlah besar sehingga orang-orang yang merayakannya mengeluarkan banyak uang belanja untuk menjamu para tamu yang akan datang.

Baca Juga: Berikut Daftar Hampers Murah Untuk Melengkapi Silaturahmi Kepada Sanak Saudara

Seperti dilansir BeritaSampang.com dari PikiranRakyat.com berjudul, "Menjelang Lebaran Idul Fitri 2022, Simak 9 Barang yang Wajib Dipersiapkan"

Hal utama yang selalu menjadi kebiasaan rutin menjelang Lebaran adalah masyarakat berbondong-bondong mengunjungi tempat perbelanjaan pakaian, pasar modern, maupun pasar tradisional untuk membeli bahan masakan hari raya.

Barang kebutuhan yang dibelikan bisa bermacam-macam mulai untuk kebutuhan pribadi, bersama, hingga untuk menyenangkan orang lain.

Seminggu menjelang Lebaran, apakah kamu sudah mempersiapkan apa saja yang harus dibeli? Atau masih bingung karena THR belum cair?

Baca Juga: Terdapat Trik Khusus untuk Membuat Tanaman Hias Aglonema Tumbuh Baik dan Subur

Berikut daftar barang yang harus dibeli untuk hari Lebaran.

1. Pakaian Lebaran

Hari Lebaran tidak akan afdol jika tidak memiliki baju lebaran, apalagi memakai baju baru saat Lebaran merupakan tradisi bagi beberapa muslim di suatu negara salah satunya Indonesia.

Oleh karena itu, hal pertama yang harus dipersiapkan saat menjelang Lebaran adalah membeli pakaian baru. Mayoritas, masyarakat akan membeli pakaian muslim untuk hari Lebaran pertama dan pakaian-pakaian casual untuk hari Lebaran berikutnya.

Baca Juga: Ada Loh Makanan yang Bisa Menyembuhkan Jerawat Pada Wajah, Berikut Penjelasan Rincinya

2. Peralatan Sholat

Bagi wanita muslim tentu tidak akan ketinggalan peralatan sholatnya. Mukena jadi barang terlaris saat menjelang Lebaran. Pasalnya, mukena akan dipakai saat sholat Ied berjamaah di Masjid.

Oleh karena itu untuk menampilkan penampilan baru dan terlihat fresh, masyarakat banyak membeli mukena baru dengan trend mukena yang sedang ramai saat ini.

Selain itu, tak kalah dengan wanita, para lelaki juga membeli baju koko atau gamis, sarung, dan peci untuk digunakan saat ibadah Idul Fitri.

Baca Juga: Apa Tanggapan Psikologi Tentang Self Talk, Benarkah Berperan Penting dalam Kecerdasan Otak?

3. Skin Care dan Make-Up

Untuk menyambut Hari Raya Lebaran, masyarakat terutama wanita untuk tidak hanya menginginkan pakaian baru, namun juga ingin penampilan baru pada wajahnya. Biasanya, para wanita akan membeli beberapa skin care untuk merawat wajahnya agar terlihat sehat saat Lebaran.

Selain itu, para wanita juga membeli beberapa make-up untuk mempercantik dirinya pada saat Hari Raya Lebaran. Dengan memakai make-up, para wanita akan jauh lebih percaya diri saat berkumpul bersama keluarga besar dan saudara-saudara.

Baca Juga: Ingin Tanaman Cabaimu Lebat Dan Selalu Berbuah Di Setiap Musim? Coba 2 Jenis Pupuk Ini

4. Perhiasan

Meskipun tidak begitu banyak orang yang membeli perhiasan untuk dipakai saat Lebaran, namun untuk memenuhi sebuah penampilan agar lebih cantik saat Lebaran, kita bisa membeli perhiasan.

Rata-rata para pembeli akan mengincar perhiasan seperti cincin, gelang, dan kalung. Selain itu, bagi wanita yang berhijab biasanya mereka akan membeli perhiasan bros untuk dipakaikan di kerudung mereka.

Baca Juga: Berikut Ini Tanaman Aquascape untuk Akuarium yang Ada di Sekitar Rumah

5. Amplop Uang

Tradisi yang sangat melekat di Hari Raya Lebaran Idul Fitri adalah memberi THR uang kepada anggota keluarga dengan menggunakan amplop bergambar lucu bertema Idul Fitri. Biasanya, seorang yang akan mendapat THR ini adalah anak kecil yang masih sekolah atau belum memiliki pekerjaan.

Saat menjelang Lebaran, amplop THR sangat laris dipasaran. Sehingga, amplop ini menjadi sederet barang rekomendasi yang harus dibeli saat menjelang Lebaran.

Baca Juga: Mau Tampil Percaya Diri? Ini Dia 5 Tips Model Hijab Sesuai Bentuk Wajah

6. Hampers Lebaran

Saat perayaan Hari Raya Idul Fitri tentu kita akan berkunjung ke rumah-rumah keluarga, saudara, atau kerabat. Masyarakat Indonesia memiliki beberapa tradisi saat berkunjung ke Rumah yaitu salah salah satunya membawakan makanan.

Pada saat Lebaran, biasanya masyarakat akan membawakan makanan atau minuman seperti kue kaleng, kue kering, sirup, atau sembako saat berkunjung ke rumah-rumah.

Halaman:

Editor: Solehoddin


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah