Gejala Flu Cepat Sembuh, Lakukan Pola Makan ini

- 11 Januari 2022, 21:17 WIB
Apakah Pilek dan Flu Berbeda? Yuk Simak Penjelasannya
Apakah Pilek dan Flu Berbeda? Yuk Simak Penjelasannya /Unsplash/ Brittany Colette

BeritaSampang.com - Dalam kondisi pandemi Covid - 19 seperti saat ini sangat sering dijumpai orang yang mengalami gejala flu seperti demam, batut, dan pilek.

Orang yang terkena flu biasa nafsu makan akan berkurang dan juga disertai kurangnya vitamin dan mineral dalam tubuh.

Penanganan yang tepat dan cepat untuk mengatasi flu adalah dengan meningkatkan imun tubuh.

Baca Juga: Mengutamakan Keselamatan Rakyat Presiden RI Jokowi Gratiskan Vaksin Dosis Ketiga

Salah satu peningkatan imun tubuh yang paling efisien adalah dengan makanan dan minuman yang dikonsumsi.

Seperti dikutip oleh BeritaSampang com dari laman Pikiran-Rakyat com berjudul "2 Contoh Pola Makan yang Bisa Menyembuhkan Gejala Flu secara Cepat"

Selain perlu istirahat yang cukup dan konsumsi obat-obatan agar pulih lebih cepat, diet atau pola makan juga memainkan peran yang sangat penting dalam masa penyembuhan.

Baca Juga: Alat Pencegah Covid-19 'Nose Sanitizer' akan dirilis, Pakar Kesehata katakan: Penting, bisa membasmi virus

Pola makan ini juga berguna membangun kekebalan dalam waktu lebih lama, berikut adalah dua contoh pola makan yang dapat membantu pemulihan flu seperti dilansir dari India Express.

Halaman:

Editor: Solehoddin

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah