Demo Tolak Kenaikan Harga BBM di Sampang, Sejumlah Mahasiswa Lakukan Aksi di Depan Kantor DPRD Setempat

- 31 Agustus 2022, 22:00 WIB
Demo Tolak Kenaikan Harga BBM di Sampang, Sejumlah Mahasiswa Lakukan Aksi di Depan Kantor DPRD Setempat
Demo Tolak Kenaikan Harga BBM di Sampang, Sejumlah Mahasiswa Lakukan Aksi di Depan Kantor DPRD Setempat /Berita Sampang/Miftahul Arifin

BeritaSampang.com - Sejumlah aktivis yang tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) melakukan demo di depan gedung DPRD Sampang pada Rabu, 31 Agustus 2022.

Massa aksi menuntut penolakan terkait rencana kenaikan harga BBM dan tarif dasar listrik.

"Seharusnya pemerintah bukan menaikan harga BBM, tetapi lebih memperketat pengawasan BBM bersubsidi agar tepat sasaran". ujar Fitrih Anisah, Ketua HMI Sampang.

Baca Juga: Pantang Menyerah Memohon Ampun Kepada Allah Swt Atas Segala Perbuatan Buruk

Baca Juga: Doa Diantara Adzan dan Iqamah Adalah Waktu yang Tepat untuk Pengabulan Doa

Dirinya juga menyebutkan keputusan pemerintah dalam menaikan harga BBM dinilai tidak tepat. Sebab perekonomian masyarakat belum sepenuhnya pulih akibat pandemi Covid-19.

"Perekonomian masyarakat belum sepenuhnya pulih pasca Covid-19." jelasnya.

Seperti diketahui rencana kenaikan harga BBM sudah menyeruak sejak beberapa hari terakhir.

Baca Juga: Olahraga yang Bernilai Sunnah, Apa Sajakah Itu?

Halaman:

Editor: Miftahul Arifin


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x